Minggu, 18 Desember 2011

Pendahuluan : Apa Itu Bahasa Hindi

,
Sebelum memulai belajar bahasa Hindi alangkah baiknya kita mengetahui dulu apa itu bahasa Hindi.

Bahasa Hindi bisa disebut sebagai bahasa ke-4 yang paling banyak digunakan di dunia setelah bahasa Cina, Inggris, dan Spayol dengan lebih dari 500 miliar penngunanya. Bahasa nasional India ini umumnya dipakai oleh orang-orang India bagian utara dan tentunya komunitas India di seluruh dunia.Bahasa Hindi sangat dekat hubungannya dengan bahasa Urdu (bahasa nasional Pakistan), bengali, gujarati, dan Punjabi. 



 peta India

Para ahli bahasa menyebut bahasa Hindi sebagai keluarga bahasa Indo-Eropa. Tentunya bahasa Inggris juga termasuk keluarga ini juga, tapi bukan berarti kedua bahasa ini sama. Bahasa Hindi berasal dari bahasa Sanskrit dengan hurufnya disebut devanaagaree देवनागरी (baca: devanagari). Kita akan mempelajari huruf ini juga nanti. 

http://www.hindigym.com/worksheets/letters.php


Namun belajar bahasa sama seperti kita belajar berenang, tidak cukup kita membaca teori renang tapi harus juga berani nyebur ke kolam renang. Di sini bukan berarti harus ke India untuk bisa praktek bahasa Hindi, sambil nonton film bollywood pun bisa.






1 komentar:

  • 21 Juni 2017 pukul 21.57
    Lolomatua says:

    Sangat bermanfaat. saya rindu sekali belajar bahasa Hindi nih. apa yang harus saya laukan

Posting Komentar

 

BELAJAR BAHASA HINDI Copyright © 2011 -- Template created by O Pregador -- Powered by Blogger Templates